Friday, August 17, 2012

Attach Voucher


Promo seperti ini sering banget dilakukan sama banyak pengusaha baru, menitipkan voucher pada tempat makan ataupun bisnis lain yang memiliki target market sama atau sejenis, hanya saja kelemahannya terkadang kita sebagai pemilik voucher tidak bisa memastikan apakah voucher yang kita titipkan terdistribusi dengan baik atau tidak.



Baca juga artikel lainnya:
Gandengan sama Temen atau Saudara Terdekat
Collaboration is a Sweet Moment

Sunday, August 12, 2012

Bundling and Gimmick Still Favorite Strategy


Strategi bundling dan gimmick sebenarnya sudah cukup sering digunakan oleh para pemasar, tapi memang strategi ini masih sering digunakan karena secara jangka pendek memang terbukti sangat ampuh untuk bisa menaikkan angka penjualan. Sah-sah saja selama principal happy, distributor happy, retailer happy, konsumen?? apalagi happy banget :p


Saturday, August 11, 2012

Angry Bird Open


Promotion Tools memang diciptakan untuk mempermudah aktifitas promosi, tapi dibutuhkan kreatifitas untuk menciptakan creative media yang bukan cuma berguna untuk partner promosi tapi juga menarik perhatian konsumen dari partner promo kita. BII sebagai bank yang cukup dikenal juga cukup jeli melihat hal ini, BII bukan hanya memberikan sign open saja, tapi juga mendesain sign open itu dengan sangat menarik dan unik, dengan menggunakan ornamen Angry Birds yang saat ini sedang disukai olah banyak pengguna gadget.

Baca juga ulasan tentang BII-Angry Birds lainnya:


Sapaan Sayang


Setiap kita sangat senang jika di treat secara emosional, begitupun konsumen, dengan meng custom setiap salam sedikit banyak akan membuat customer tersentuh, pada saat menaiki Taksi Cipaganti, saya cukup surprise sekaligus tersentuh secara emosional melihat layar yang ada di dalam taksi, di sana tertera nama saya dan juga foto si pengemudi, hanya saja saya sedikit bertanya-tanya mengapa creative media seperti yang dimiliki Taksi Cipaganti ini belum diisi oleh advertisement ya? Toh sepanjang perjalanan pasti dilihat juga oleh penumpang :)

Friday, August 10, 2012

Korma Rasa Coklat?


Bulan Ramadhan bukan cuma bulan penuh berkah untuk yang berpuasa, tapi juga bulan penuh tantangan untuk para pemasar, adu kreatif dalam creative media maupun creative idea menjadi hal yang ditunggu-tunggu di bulan Ramadhan ini. Begitu juga dalam hal visual dan context pengemasan produk. Pertama kali ngeliat packaging kurma ini saya sangat tertarik, karena kemasan nya sangat mirip dengan kemasan produk coklat premium yang sering saya konsumsi, dan unik karena kurma biasanya dikemas dengan warna yang cenderung hijau atau menggunakan keller bening. Ide di di masa-masa bulan puasa ini memang bermacam-macam, ada pula yang mengemas kurma nya dengan kemasan yang lebih soft


Kalau yang ini kemasan nya masih mirip dengan coklat, tapi memang si kurma nya dilapis dengan wijen, masih dengan warna yang tidak terlalu mengikuti "pakem" kurma yang ada.


Thursday, August 9, 2012

Glass Counter


Kalau kita buka counter di mall ataupun di pusat keramaian, dibutuhkan effort yang cukup keras kalo spot atau lokasi yang didapat tidak terlalu strategis dilewati oleh banyak pengunjung. Apa yang dilakukan Fruity ini cukup out of the box, dia buat creative media yang bukan hanya berupa flyer atau brochure, tapi ia buat counter nya menarik dengan konsep glass house. Bangunan mungil berkaca ini pastinya bikin cewe2 pengen masuk, nice & sweet.. ^ ^

Roti Tawar Kurma


Menyambut bulan Ramadhan ini banyak banget produsen makanan yang berlomba-lomba untuk menyambutnya dengan promo, campaign, bahkan varian baru di produk nya, semua dengan tema Ramadhan, ga ketinggalan kemarin saya melihat ada inovasi baru juga dari produsen roti tawar, ngeluarin rasa kurma, creative media yang engga salah juga, karena kurma memang sering dikonsumsi pada saat bulan puasa, so ga ada salahnya makan kurma plus roti tawar

Tuesday, August 7, 2012

Sweet Packaging for Sweet Product


Packaging memang elemen yang cukup penting dalam marketing dan pertempuran perebut perhatian di rak display supermarket, so dibutuhkan creative media yang cukup jeli dalam melihat selera dan preferensi konsumennya. Pertama lihat packaging gula sachet nya Gulaku kalo kita cewek normal biasanya langsung suka banget sama warna dan desainnya. Sweet packaging for sweet product ^ ^

Thank's to @stefkurniadi untuk sumbangsih fotonya
Baca juga ulasan tentang Gulaku: Gulaku from Commodity to Brand atau Creative Media lainnya 



Monday, August 6, 2012

Creative Media: Sekilas Info dari Kasir


Kasir di bagian supermarket emang selalu jadi titik yang paling dicinta sama konsumen yang belanja. Kadangan kita malah rela antri2 di tempat kasir ini, nah karena dicinta ini, creative media sangat efektif kalo disimpen di deket kasir, seperti yang satu ini, informasi ini di tempatkan diatas mesin scan barcode di kasir, so... kita sebagai konsumen yang memang melakukan aktifitas cukup lama di kasir pasti akan baca advertisement ini.

Thank's to @stefkurniadi untuk sumbangsih fotonya
Baca juga Creative Media di kasir lainnya

Special Edition Context


Ngasih gimmick hadiah ke konsumen bisa juga dilakukan pake cara yang lebih kreatif, di package dengan special packaging seperti yang dilakukan Chupa Chups, demam film Madagascar 3 rupanya digunakan sebagai moment untuk meluncurkan gimmick dan special edition package. Jadi memang bukan hanya content dan context, tapi memang timing nya juga harus tepat.

creative sales
creative media

Sunday, August 5, 2012

Sampling or Bundling?


Dari pada susah2 buang budget untuk launching new varian, enakan "numpang" sama kakak varian yang sudah lebih dahulu terkenal dan disukai. Cemilan favorite saya, rumput laut Tao Kae Noi, melakukan creative media yang cukup cerdas, membundling sample kecil produk dengan rasa barunya dengan kemasan besar. Akhirnya kita yang udah suka sama rasa yang lama merasa "nothing to loose" untuk ikut mencoba rasa barunya

Baca juga ulasan ttg Tao Kae Noi: 

Creative Media: Demo untuk menyentuh sisi Emosional Konsumen


Suka banget sama yang dilakukan Samsung Galaxy Note dalam melakukan promo untuk produknya, bukan cuma open booth di mall saja, tapi juga ngasih layanan gratis sketsa wajah konsumen LIVE di tempat. Jadi bukan cuma demo content product nya saja, tapi juga menyentuh sisi emosional konsumen, ditambah karena dilakukan di tempat yang terbuka, maka yang aware terhadap feature product bukan hanya sebatas konsumen, tapi juga pengunjung mall.

SALE on Window Display



Punya Window Display yang besar dan terletak di pinggir jalan? wah.... sasaran empuk banget untuk Creative Media, tidak perlu susah2 banget mencari ide, cukup lapisi dengan blok stiker yang menarik. Seperti yang dilakukan oleh counter ini. Simple, menarik, eye catching, elegant, dan pasti menarik perhatian customer nya